PEMBUATAN PROPELLER LED DISPLAY SEDERHANA
A. RANGKAIAN MIKROKONTROLER -ATMEGA8535 -PIN HEADER 1x8 -KABEL -DOWNLOADER -RESISTOR -KAPASITOR -KRISTAL -PUSH BUTTON -LED a. Pembuatan rangkaian AT mega8535 yang harus dilakukan adalah membuat rangkaian dengan aplikasi eagle Rangkaiannya sebagai berikut - Rangkaian : Lalu rangkaian diatas kita desain seperti yang diinginkan Contohnya : b. Membuat rangaian ke pcb -Cetak rangkaian yang telah di desain ( model plastik ) -Siapkan setrika, serta pelarut untuk mencetak rangkaian ke pcb - Setrika rangkaian tersebut di atas papan pcb secara merata. -Setelah selesai masukkan desain rangkaian yang telah di setrika tersebut kedalam Air panas yang -dicampur dengan pelarut. -Pastikan rangkaian tersebut telah melekat pada pcb -Rangkaian AT mega8535 telah selesai B. RANGKAIAN PROPELLER...